Baik Cycle Community

Pit Kebo

Sepeda onthel adalah jenis sepeda klasik yang memiliki sejarah panjang dengan rangka lengkung, ban karet solid, serta desain yang sederhana dan elegan. Bergabunglah bersama Pit Kebo untuk bertemu dengan sesama pecinta sepeda onthel, menjelajahi sejarah dan warisan budayanya, dan berbagi pengalaman yang unik.

join us

Pit Kebo

“Bukan sembarang Kebo
dan Kebo sembarangan”

SeGunung

Marilah bersama kami untuk mengeksplorasi alam bersama, menjaga kesehatan mental, menambah wawasan, menghadapi medan off-road, seperti pegunungan, hutan, dan jalur berbatu serta koneksi seputar persepeda gunungan

join us

SeGunung

“Minum Es di gunung,
 Kamilah SeGunung”

BeEmEx

Ikuti kami dalam aksi ekstrim dan pengalaman yang unik dalam melakukan trik dan acrobatics dengan sepeda untuk merasakan juga menghadapi medan sirkuit balap, skate park dan jalanan perkotaan serta kegembiraan, pertemanan, dan kesempatan belajar yang tak tertandingi dalam dunia sepeda ekstrim.

join us

BeEmEx

“Tegas dan berkelas
dengan gaya bebas”

Baik Cycle

subscribe our news: